Tas memang sangat dibutuhkan untuk memudahkan dalam membawa barang-barang. Model dari tas ini sendiri pun beragam sehingga bisa pesan tas Jogja sesuai dengan kebutuhan dan pemakaian. Namun selain digunakan untuk membawa barang, tas juga bisa dipakai untuk kebutuhan lainnya.
Sebagai contohnya digunakan untuk media promosi, souvenir sebuah acara, dan masih banyak lainnya. Jadi bukan hal asing lagi jika banyak orang tertarik memanfaatkan tas dengan menyesuaikan kebutuhan pemakaian.
Apa itu Tas? Beginilah Penjelasan Lengkapnya!
Secara garis besar, tas merupakan suatu wadah tertutup yang bisa dibawa ke berbagai tempat untuk bepergian. Bahan yang digunakan untuk membuat tas sendiri beragam dan akan memengaruhi harga serta kualitas dari tas itu sendiri. Diantaranya kertas, plastik, kulit dan bahan kain.
Dimana setiap bahan mempunyai kualitas dan ketahanan yang berbeda-beda. Namun kebanyakan konsumen yang pesan tas Jogja lebih memilih menggunakan bahan kain. Tas ini bisa digunakan membawa pakaian, buku, serta barang lainnya. Yang paling sering dipesan oleh konsumen di konveksi adalah goodie bag atau tote bag.
Diperkirakan tas sudah ada sejak 2.200 – 2.500 SM di Jerman. Dimana tas di masa prasejarah dibuat dari kulit binatang atau kulit kayu. Untuk bentuknya sendiri pun sederhana, yakni terbentuk dari tali yang dipakai untuk membawa badan tas. Selain itu hanya ada satu ruang untuk tas zaman dahulu.
Pemakaian tas ini adalah untuk membawa bahan makanan hasil buruan atau bercocok tanam. Selain itu juga digunakan untuk membawa batu atau kayu untuk dipindahkan ke tempat yang diinginkan. Seiring dengan perkembangan zaman, tas bisa dibuat dari bahan kertas. Yang mana dipakai oleh orang Tiongkok di Dinasti Tang.
Tips Memesan Tas yang Sesuai dengan Kebutuhan Pemakaian
Bagi yang ingin memesan tas untuk berbagai kebutuhan, tentunya ingin mendapatkan hasil produksi yang memuaskan bukan? Nah sebelum pesan tas Jogja ada baiknya untuk mengikuti beberapa tips berikut ini sebelum melakukan pemesanan.
1. Menentukan Tujuan Pembuatan Tas
Gal pertama yang bisa dilakukan ketika ingin pesan tas Jogja adalah menentukan tujuan pemesanannya untuk apa. Seperti diketahui bahwa tas bisa dimanfaatkan untuk beragam kebutuhan. Mulai dari dijual kembali, souvenir, media promosi, dan masih banyak lainnya. Penentuan tujuan pembuatan tas ini tentunya akan memudahkan ketika melakukan pemesanan.
2. Memilih Model Tas
Langkah selanjutnya adalah memilih model tas seperti apa yang akan dipesan. Seperti diketahui bahwa saat ini terdapat beragam jenis model tas yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan. Untuk model tas ada tote bag/goodie bag, tas ransel, tas jinjing, dan masih banyak lainnya.
Selain model tas yang harus dipertimbangkan ketika pesan tas Jogja, dari segi ukuran juga penting untuk dipertimbangkan dengan baik terlebih dahulu. Jangan sampai memesan tas dengan ukuran yang terlalu kecil atau besar. Namun akan lebih baik jika menyesuaikan dengan kebutuhan pemakaian.
3. Membuat Desain
Kemudian dari segi desain juga harus dipertimbangkan dengan baik. Dalam pembuatan desain ini tentunya harus disesuaikan dengan kebutuhan pemakaian. Jika tas akan digunakan untuk kebutuhan promosi atau souvenir maka nama produk atau jasa serta nama penyelenggara harus masuk ke dalam desain tersebut.
Terdapat beberapa hal penting yang harus diketahui jika membuat desain pada tas ini. Yakni dari segi pemilihan font, ukuran ilustrasi, dan pemilihan warna. Usahakan semua hal tersebut mudah simpel. Jadi ketika akan dicetak pada permukaan tas akan lebih mudah tentunya.
4. Memilih Jenis Bahan Produksi
Selanjutnya adalah melakukan pemilihan jenis bahan produksi yang akan digunakan. Pemilihan bahan produksi ini sangat penting ketika pesan tas Jogja supaya mendapatkan hasil produksi berkualitas. Sudah hal umum jika semakin baik jenis bahan kain yang digunakan untuk produksi, maka kualitas hasil produksi juga baik.
Untuk bahan pembuatan tas ini ada banyak macamnya dan bisa disesuaikan dengan kebutuhan pemakaian tentunya. Mulai dari bahan canvas, drill,, denim, spunbond, dan masih banyak lainnya. Tiap-tiap bahan ini memang memiliki kelebihan yang berbeda-beda. Jadi akan lebih baik jika bisa memilihkan bahan sesuai kebutuhan pemakaian.
5. Mempertimbangkan Jumlah Pesanan
Dari segi jumlah tas yang dipesan pun juga perlu dipertimbangkan dengan baik terlebih dahulu. Ini dikarenakan jumlah tas yang dipesan akan memengaruhi harga produksi. Biasanya jika memesan dalam jumlah minimal maka harganya akan mahal. Namun jika memesan dalam jumlah banyak akan mendapatkan potongan biaya produksi.
Akan tetapi ada baiknya jika memesan tas sesuai dengan kebutuhan pemakaian saja. Yang mana tidak perlu banyak karena hanya ingin mengejar harga produksi murah. Sebab jika memesan dalam jumlah banyak dan tidak banyak yang digunakan malah akan membuat rugi. Juga membuat tas menumpuk tidak terpakai.
6. Memilih Cetak Desain
Hal lain yang tidak boleh dilupakan ketika pesan tas Jogja adalah dari segi pemilihan cetak desain. Biasanya tempat produksi bisa memberikan pilihan cetak desain untuk konsumen. Seperti sablon dan bordir, dimana dua cetak desain ini memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing.
Oleh sebab itulah akan lebih baik jika bisa memilih cetak desain yang sesuai dengan kebutuhan pemakaian. Jika ingin memberikan hasil menarik dan berwarna maka bisa memilih sablon. Namun jika ingin memberikan tampilan eksklusif dan unik, maka bisa memberikan cetak desain bordir.
7. Memilih Tempat Produksi
Terakhir adalah pemilihan tempat produksi mana yang akan diajak kerjasama. Saat ini sudah banyak tempat pembuatan tas yang menerima pembuatan
Mau Pesan Tas Kualitas Terbaik? Amanah Garment Solusinya!
Jika ingin pesan tas Jogja tetapi belum menemukan tempat terbaik maka bisa bekerjasama dengan Amanah Garment. Memilih Amanah Garment membuat konsumen bisa mendapatkan banyak keuntungan berikut ini.
- Harga Terjangkau. Semua konsumen yang melakukan pemesanan di Amanah Garment akan mendapatkan penawaran harga terjangkau. Jadi konsumen tidak perlu mengeluarkan biaya besar jika ingin melakukan pemesanan. Bahkan konsumen bisa mendapatkan bonus pemesanan untuk Quantity order tertentu.
- Sablon & Bordir. Amanah Garment juga memberikan pilihan cetak desain berupa sablon press dan bordir komputer. Yang mana hasilnya memuaskan karena dicetak oleh orang berpengalaman.
- Cepat & On Time. Untuk semua proses produksi dikerjakan oleh tenaga ahli yang sudah berpengalaman dan terpercaya di bidangnya. Juga dibantu oleh mesin canggih, sehingga memungkinkan proses produksi selesai tepat waktu. Hal ini juga membuat hasil produksinya benar-benar memuaskan dan sesuai permintaan konsumen.
- Quality Unit Control (QUC). Sebelum dikirimkan ke konsumen, produk akan dicek terlebih dahulu untuk memisahkan produk cacat dan tidak. Selain itu juga diberikan steam uap, pewangi, dan packing OPP 0.5 mm. Jadi ketika dikirimkan ke konsumen akan rapi.
- Bergaransi. Selain itu Amanah Garment juga memberikan garansi berupa pengembalian sejumlah uang sesuai dengan butir kesepakatan atau revisi produk sampai benar-benar sesuai dengan keinginan konsumen. Hal ini sebagai bukti tanggung jawab jika kesalahan berasal dari perusahaan.