Di zaman yang serba modern seperti sekarang ini untuk menemukan penjahit jas Jakarta bukan lagi hal sulit. Ini dikarenakan hampir semua para penjahit jas sudah memanfaatkan teknologi untuk mempromosikan diri. Misalnya dengan membuat website atau membuat akun media sosial seperti Instagram.
Dengan memanfaatkan teknologi, bukan hanya pihak konsumen saja yang akan mudah mendapatkan jasa jahit. Tetapi jasa jahit juga akan jadi lebih mudah mendapatkan pelanggan dan bisa menaikkan trafik keuntungan yang didapatkan nantinya.
Apa itu Jas? Begini Penjelasannya!
Jas merupakan salah satu jenis pakaian yang umumnya dikenakan oleh pria. Namun zaman yang berkembang membuat kaum wanita bisa memakai dengan menyesuaikan bentuk tubuh. Setelan jas atau jas dalam bahasa Inggris disebut suit, adalah pakaian resmi model Eropa. Dimana setelan jas terdiri dari jas dan celana panjang dari bahan kain dengan warna sama saja.
Sedangkan untuk jas sendiri harus dipakai di luar kemeja dengan bagian depan bisa dikancingkan atau tidak. Berdasarkan kancing di bagian depan, jas dibagi menjadi dua. Yakni single breasted (kancing 1 baris) dan double breasted (kancing 2 baris). Sedangkan berdasarkan jumlah belahan atau potongan bagian dibedakan menjadi single vent dan double vent.
Tips Memesan Jas yang Terbaik
Mengenakan jas tidak hanya memberikan kesan yang dewasa tetapi juga bisa membentuk tubuh pria jadi terlihat modis. Selain itu juga bisa memberikan kesan maskulin dibandingkan dengan busana lainnya. Bagi yang ingin memesan jas di penjahit jas Jakarta ada baiknya untuk memperhatikan beberapa hal berikut.
1. Menentukan Tujuan pemakaian
Untuk hal pertama yang harus ditentukan dengan baik ketika memesan jas adalah menentukan tujuan pemesanan jas tersebut untuk apa. Pihak penjahit jas Jakarta selatan akan lebih mudah dalam membuatnya jika tahu akan digunakan untuk apa jas tersebut. Apakah akan dikenakan untuk sebuah pekerjaan, pernikahan, atau lainnya.
Selain itu ada almamater yang bentuknya mirip jas namun tetap berbeda. Untuk almamater ini biasanya dikenakan instansi pendidikan. Misalnya SMP, SMA sampai universitas untuk murid-murid serta mahasiswa.
2. Memilih Model & Ukuran
Hal selanjutnya yang bisa dilakukan adalah dengan memilih model jas pesanan. Seperti sudah diketahui bersama bahwa ada beberapa model jas yang bisa dipilih sesuai dengan kebutuhan pemakaian. Mulai dari single breasted, double breasted, tuxedo, dan masih banyak lainnya. Pihak penjahit jas Jakarta bisa membuat jas sesuai permintaan konsumen.
Juga dari segi ukuran jas juga penting untuk dipertimbangkan dengan baik. Seseorang akan merasa kurang nyaman ketika memakai pakaian yang terlalu kecil atau terlalu besar. Begitu pula ketika mengenakan jas, maka dari itulah akan lebih baik jika bisa menentukan ukuran jas dengan baik terlebih dahulu.
3. Memilih Jenis Kain
Kemudian dari segi bahan kain yang digunakan pun juga harus dipertimbangkan dengan baik. Biasanya penjahit jas Jakarta selatan bisa menyediakan beragam jenis bahan untuk membuat jas. Mulai dari beragam jenis bahan drill, wol, semi wol, dan high twist. Di tiap-tiap jenis bahan kain ini memiliki kelebihan sendiri-sendiri.
Oleh sebab itulah ada baiknya jika konsumen bisa membuat pertimbangan yang matang mengenai pemilihan bahan kain tersebut. Jangan sampai salah memilih bahan kain dan berakhir dengan kekecewaan. Tentunya tidak ingin jika jas yang sudah dipesan dengan harga mahal cepat rusak dan tidak tahan lama bukan?
4. Mempertimbangkan Jumlah Pesanan
Selanjutnya adalah mempertimbangkan dengan baik jumlah pesanan jas. Memang benar jika penjahit jas Jakarta mendapatkan pesanan dalam jumlah banyak akan mendapatkan keuntungan banyak pula. Juga pihak jasa bisa memberikan penawaran harga terjangkau. Namun bukan berarti bisa memesan dalam jumlah besar juga.
Akan lebih baik jika bisa memesan jas sesuai dengan kebutuhan saja. Misalnya akan digunakan oleh 100 orang, maka jas 100 pcs tersebut yang dipesan. Jangan kurang atau lebih karena akan membuat orang yang seharusnya mendapatkan bagian jas jadi tidak kebagian.
5. Memilih Tempat Produksinya
Terakhir adalah memastikan dengan baik sudah memilih penjahit jas Jakarta selatan yang benar-benar tepat dan terpercaya. Saat ini sudah ada banyak jasa jahit jas yang siap untuk diajak kerja sama. Bahkan bisa memberikan banyak penawaran menarik. Namun bukan berarti bisa memilih jasa jahit tersebut begitu saja.
Dalam pemilihan jasa jahit ini pun tidak bisa asal, karena ada beberapa hal penting yang harus dipertimbangkan dengan baik. Diantaranya adalah kredibilitas, hasil produksi, penawaran harga, sampai adanya garansi atau tidak. Oleh sebab itulah jika ada yang memberikan penawaran harga murah maka harus lebih berhati-hati.
Mencari Tempat Jahit Jas Terbaik? Amanah Garment Pilihan Terbaiknya!
Bagi yang merasa kesulitan untuk menemukan penjahit jas Jakarta terbaik dan berpengalaman dimana. Maka tidak perlu kebingungan karena saat ini sudah ada Amanah Garment yang siap membantu memberikan hasil produksi memuaskan. Sudah banyak konsumen yang merasa puas dengan hasil produksi dari Amanah Garment.
Memesan jas di penjahit jas Jakarta selatan Amanah Garment juga memungkinkan konsumen bisa mendapatkan banyak keuntungan. Berikut ini beberapa keuntungan yang akan didapatkan oleh konsumen.
- Harga Produksi Terjangkau. Konsumen yang melakukan pemesanan di Amanah Garment tidak perlu mengeluarkan anggaran dalam jumlah besar. Sebab Amanah Garment bisa memberikan penawaran harga produksi yang terjangkau. Bahkan konsumen akan mendapatkan bonus pemesanan untuk Quantity order tertentu.
- Sablon & Bordir. Untuk cetak desain sendiri bisa memanfaatkan sablon press dan bordir komputer, yang bisa dipilih sendiri oleh konsumen sesuai dengan kebutuhan pemakaian. Hasil cetak desain ini pun rapi, presisi, dan tidak mudah mengelupas. Sehingga semakin membuat tampilan lebih menarik.
- Tim Ahli & Berpengalaman. Dalam produksinya semua pesanan konsumen dikerjakan oleh tenaga ahli berpengalaman dan terpercaya. Hal ini memungkinkan hasil produksinya benar-benar bagus dan sesuai permintaan konsumen. Hal ini bisa dilihat dari pola yang rapi, jahitan rapat, dan pemilihan bahan sesuai permintaan konsumen.
- Cepat & On Time. Selain dibantu oleh SDM yang benar-benar berpengalaman, juga dibantu oleh mesin canggih dan modern. Hal ini memungkinkan proses produksi pesanan konsumen bisa selesai tepat waktu. Jadi konsumen tidak harus menunggu kapan proses produksinya selesai atau terus menerus bertanya kepada customer service.
- Quality Unit Control (QUC). Sebelum pesanan dikirimkan ke konsumen, semua hasil produksi akan melewati tahap pengecekan terlebih dahulu. Dimana produk yang cacat akan dipisahkan supaya tidak dikirimkan bersama produk berkualitas. Selain itu Amanah Garment juga memberikan steam uap, pewangi, dan packing OPP 0.5 mm jadi rapi ketika dikirimkan ke konsumen.
- Bergaransi. Semua konsumen yang melakukan pemesanan produk di Amanah Garment akan mendapatkan garansi. Yakni berupa pengembalian sejumlah uang sesuai dengan butir kesepakatan atau revisi produk sampai benar-benar sesuai dengan keinginan konsumen. Hal ini sebagai bukti tanggung jawab jika kesalahan berasal dari perusahaan.