Produk Best Seller Penjahit Surabaya Murah yang Harus Diketahui

penjahit-surabaya-murah

Dalam kebutuhan pokok manusia terdapat istilah “sandang, pangan dan papan” yang berarti pakaian, makanan dan tempat tinggal sehingga Manusia pada dasarnya selalu membutuhkan pakaian. Maka penjahit sebagai pembuat pakaian memegang peran penting. Untuk konsumen baru mungkin akan bingung mencari penjahit Surabaya murah dan terpercaya. 

Pakaian yang Harus Bisa Dibuat oleh Penjahit

Sebelum mencari penjahit Surabaya murah bagus konsumen perlu mengetahui produk apa saja yang dapat diproduksi oleh penjahit. Penjahit yang profesional biasanya dapat memproduksi semua jenis pakaian. Namun pada dasarnya penjahit yang terpercaya haruslah bisa menjahit pakaian-pakaian berikut. 

1. Kaos

Ini adalah salah satu pakaian sederhana yang banyak diminati karena menawarkan kenyamanan. Salah satu desain kaos yang banyak dipesan dari penjahit Surabaya murah bagus adalah desain polo dan kaos oblong. Selain itu, ada juga polo shirt yang biasa dipakai untuk acara semi formal atau sekedar shopping.

Kaos sendiri tidak hanya bisa digunakan untuk kegiatan sehari-hari. Tapi bisa juga digunakan untuk keperluan lain. Ini termasuk kebutuhan untuk mempromosikan produk atau layanan promosi, kampanye politik, dijual kembali, souvenir dan banyak lainnya.  

2. Kemeja

Kemudian kemeja juga bisa dibuat oleh penjahit, kemeja yang merupakan pakaian paling populer untuk pria dan wanita. Anak-anak, remaja dan orang dewasa akan menyukai pakaian ini. Ada bermacam-macam kemeja, seperti kemeja kasual, kemeja kerja, dan kemeja pesta.

Berbagai bahan digunakan untuk membuat kaos ini. Terbuat dari kain flanel, boraks, denim dan lainnya. Setiap kain yang digunakan untuk kaos ini memiliki kelebihannya masing-masing. Jadi ada baiknya jika Anda memilih kain ini sebelum memesan kemeja. 

3. Jaket/Hoodie

Pihak penjahit Surabaya murah juga harus bisa menjahit jaket atau hoodie sesuai permintaan konsumen. Jaket atau jaket dengan tudung/hoodie adalah pakaian luar yang dirancang untuk menjaga tubuh tetap hangat dalam cuaca dingin. Juga sering digunakan untuk menghangatkan tubuh saat mengendarai motor.

Pada umumnya penjahit bisa menyediakan berbagai macam bahan untuk membuat jaket. Terbuat dari canvas, kulit, high twist, drill, baby terry, dan masih banyak lagi. Ingatlah untuk memilih kain yang berkualitas agar jaket yang konsumen pesan tentunya dapat disesuaikan dengan kebutuhan konsumen. 

4. Celana

Selain kaos, kemeja, dan jaket di atas penjahit juga bisa membuat celana, karena celana merupakan salah satu pakaian yang sangat penting bagi setiap orang. Ada juga banyak desain celana ini untuk dipilih konsumen sesuai dengan tujuannya. 

Tips Memilih Penjahit Berpengalaman

Banyaknya penjahit Surabaya murah terkadang memang membuat kebingungan banyak orang terutama konsumen. Oleh sebab itulah supaya tidak salah dalam memilih tempat penjahit yang produksi pakaian. Maka bisa memanfaatkan beberapa tips berikut untuk memilih penjahit pakaian terbaik, murah dan berkualitas.

1. Membuat Daftar Penjahit

Untuk hal pertama yang bisa dilakukan adalah dengan membuat daftar penjahit Surabaya murah bagus terlebih dahulu. Dalam pembuatan daftar penjahit pakaian ini akan lebih baik jika memilih yang lokasinya dekat tempat tinggal. Hal ini memudahkan ketika melakukan survey ke tempat penjahit pembuat pakaian tersebut.

2. Melakukan Survey Penjahit

Hal selanjutnya yang bisa dilakukan adalah dengan melakukan survey ke lokasi penjahit pakaian tersebut. Dengan melakukan survey maka bisa tahu bagaimana kondisi tempat penjahitan tersebut. Juga bisa mengetahui bagaimana orang-orang di tempat penjahitan tersebut melayani konsumen atau calon konsumen yang datang ke lokasi.

Survey ini bisa dilakukan dengan mendatangi lokasi penjahit atau menghubungi customer service dari tempat penjahitan. Jika sedang tidak sibuk dan lokasinya dekat, maka bisa melakukan kunjungan langsung ke tempat penjahit tersebut. Namun jika sedang sibuk dan tidak bisa menyempatkan untuk datang ke pabrik maka bisa survey dengan menghubungi customer service.

3. Mengetahui Kredibilitas Tempat Penjahitan

Tiap-tiap tempat penjahit Surabaya murah bagus tentunya mempunyai kredibilitas yang berbeda-beda walaupun bagus. Ada yang sudah memiliki kredibilitas baik dan belum. Nah akan lebih baik jika bisa mengetahui kredibilitas dari sebuah tempat penjahitan terlebih dahulu. Untuk mengetahuinya bisa dilihat dari testimoni, portofolio, lama berdiri, sampai antrian pemesanan.

4. Mengecek Hasil Produksi Penjahit

Tentunya sebagai konsumen ingin mendapatkan hasil produksi yang memuaskan bukan? Maka dari itulah akan lebih baik jika bisa mengecek hasil produksi terlebih dahulu. Untuk tahu bagaimana hasil produksinya baik atau tidak bisa dengan meminta sampel terlebih dahulu. Baru nanti di cek bagaimana bahan yang digunakan, jahitan, dan cetak desain.

5. Mempertimbangkan Biaya Produksi

Jangan mudah tergoda dengan tempat penjahitan yang murah  dan memberikan penawaran harga produksi murah. Sebab belum tentu hasil yang ditawarkan sesuai dengan keinginan. Akan lebih baik jika bisa membuat perbandingan antara satu penjahit dengan penjahit yang lainnya. penjahit yang baik tentunya akan memberikan penawaran harga terjangkau dan tidak terlalu murah atau mahal.

6. Memastikan Adanya Garansi Produk

Terakhir adalah memastikan bahwa penjahit memberikan garansi kepada konsumen tiap kali melakukan pemesanan. Dengan adanya garansi ini tentunya membuat konsumen jadi lebih nyaman dan aman selama melakukan pemesanan. Jadi semisalnya produk yang didapatkan konsumen tidak sesuai pesanan maka bisa klaim garansi dan pihak penjahit bisa bertanggung jawab.

Ciri-ciri Penjahit yang Recomended di Surabaya

Sama dengan trik memlih penjahit yang berpengalan penjahit yang recomended juga sangat penting. Karena pasti konsumen lain yang telah memesan di penjahit itu merasa puas dengan pemesannya.  Penjahit mungkin mudah untuk ditemukan, namun tentunya harus melalui pemilihan yang begitu ketat. Hal inilah yang membingungkan dalam memilih penjahit Surabaya murah

Harga murah memang selalu menjadi pertimbangan yang paling utama ketika memilih penjahit pakaian. Terdapat penjahit yang memiliki harga terjangkau dan tidak pernah mengesampingkan kualitas, sehingga sangat recomended menjadi penjahit langganan. 

Dengan pengalaman yang dapat dikatakan sangat tinggi tentunya, kualitas dan hasil yang maksimal akan lebih mudah diwujudkan adalah keinginan konsumen. Ada banyak alasan kenapa penjahit di Surabaya menjadi konveksi yang diajak bekerja sama, diantaranya:

1. Harganya yang terjangkau

Harga selalu menjadi pertimbangan utama dalam memilih penjahit, harga yang murah akan lebih hemat dalam pengeluaran.

2. Memberikan Garansi 

Penjahit yang memberikan garansi akan memberikan rasa percaya terhadap produk itu sendiri. Penjahit yang mampu memberikan garansi berarti tempat penjahitan yang  yakin bahwa produknya pasti berkualitas. 

3. Cepat dan tepat waktu

Kemudian dengan kapasitas yang besar tentunya akan membuat produksi selalu cepat dan on time. Sehingga dapat diandalkan ketika waktu yang dimiliki sangat terbatas. 

4. Quality Unit Control (QUC)

Selain dengan adanya garansi, untuk memastikan kualitas yang didapatkan maksimal terdapat QUC ketat untuk memisahkan produk cacat. 

5. Memiliki tim profesional dan handal

Setiap proses penjahitan dikerjakan oleh tim yang sudah berpengalaman dan ahli di bidangnya. Sehingga hasil produksi akan lebih maksimal dan sesuai dengan keinginan konsumen.

6. Memberikan bonus pemesanan

Memberikan bonus pemesanan menandakan bahwa konsumen sedang diapresiasi karena telah mempercayai penjahit. 

Demikianlah pembahasan produk yang diproduksi oleh penjahit dan tip memilih serta ciri-ciri penjahit Surabaya murah bagus. Menemukan penjahit yang kompeten dengan produk yang berkualitas memang tidak mudah, perlu usaha yang harus dikeluarkan oleh konsumen. Maka jangan putus asa dan berusahalah lebih keras.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *